Generasi bahasa pemrograma

          Generasi bahasa pemrograma

1. Generasi pertama : Bahasa mesin
     Bahasa mesin adalah bahasa internal komputer yang mengeksekusi secara langsung tanpa terjemahan (translation)

     Pemrograman dalam bahasa mesin :
- Akan menyita waktu dan kondusif untuk    membuat kesalahan
- Berbeda untuk setiap jenis komputer,shg
   bergantu od komputer dan tdk standar

2. Generasi kedua : Bahasa assembly
     Pengguna komputer secara komersial
tahun 1950-an mengakibatkan dikembangkannya bahasa assembly.

     Ciri-ciri bahasa assembly :
- Kode ditandai dgn nama yg mudah di 
   ingat spt ADD, SUB, dan MULT
- Alamat penyipanan (storage addresses) 
   nyata dimana data di tempatkan dot di de
   fenisikan dgn nama nama spt AMT1 dan 
   AMT2 untuk memudahkan rujukan

3. Generasi ketiga : Bahasa tingkat tinggi
     Pengguna komputer dlm bisnisberkembang sangat dramatis od thn 
1950-an.

    Contoh bahasa tingkat tinggi
- Fortran (FORmula TRANslator)
- cobol
- pascal 
- BASIC
- MODULA-2
- ADA
- objek-oriented programming language

4. Generasi ke empat 
- mudah untuk dipelelajari dan dupahami
- tepat untuk pengakses database
- memfokuskan pd memaksimakkan
   Produktivitas manusia dari pd minimisasi
   waktu computer
- nonprosedural
- tersedia dlm software paker yg dpt di
   gunakan utk mengembangkan aplikasi
   yang diinginkan

5. Generasi kelima
     Sering digunakan untuk akses data base
atau membuat sistem pakar (expert system)
atau knowledge-based, system.


Komentar